HiPoin.com – Tidak seperti SDD apabila kamu menggunakan HDD atau hardisk pasti bagian laptop yang dekat dengan hardisk akan sedikit hangat atau bahkan panas. Supaya hal tersebut tidak memberi dampak buruk kali ini saya akan membahas mengenai cara mendinginkan hardisk.
Apa bisa hardisk atau HDD di dinginkan? tentu saja bisa. Tetapi didinginkan disini yaitu membuat kinerja hardisk tidak terlalu berat dan memberikan sirkulasi yang lebih baik. Karena panas disini disebabkan karena kinerja terlalu berat dan sirkulasi yang kurang.
Sebenarnya jika panas berlebih tidak masalah dan HDD tetap aman dan tetap awet. Hanya saja menjadi kurang nyaman digunakan. Kenapa HDD panas tidak seperti SDD? karena cara kerja HDD masih mekanik tidak seperti SSD.
SSD juga bisa panas tetapi tidak mudah dan tidak akan berlebihan. Selain itu semakin berat kinerja hardisk cepat panas tidak dapat dihindari. Lebih jelasnya kamu bisa baca artikel ini sampai selesai supaya kamu tau jawabannya.
Namun sebelum lanjut ke topik utamanya kamu bisa baca artikel lain yang sudah saya bahas. Seperti apa CCTV bisa menggunakan SSD saja dibanding menggunakan harddisk serta berapa biaya perbaikan dan servis port USB laptop yang sudah bermasalah seperti oblak atau error.
Pastikan Sirkulasi Udara Laptop Lancar Agar Harddisk Tidak Overheat
Setidaknya ada dua hal yang bisa kamu lakukan agar sirkulasi udara dan suhu di laptop yang kamu miliki agar lancar. Yang pertama yaitu jangan gunakan laptop di tempat yang dapat menutupi lubang sirkulasi yang ada di bawah laptop.
Seperti di atas kasur, atas bantal, atas sofa, dan tempat lain yang tidak raga karena akan menutupi lubang udara pada sisi bawah laptop. Dan yang kedua kamu bisa berikan sirkulasi udara tambahan.
Mulai dari gunakan laptop di tempat yang banyak anginnya, gunakan colling pad, gunakan laptop di ruangan yang berAC, dan bisa juga arahkan kipas angin ke laptop yang kamu miliki. Jadi kenapa HDD panas ketika digunakan di tempat yang salah karena sirkulasinya buruk.
Tutup Aplikasi Yang Tidak Digunakan Tetapi Membebani Harddisk
Hardisk cepat panas selain karena sirkulasi udara yang buruk juga bisa terjadi karena HDD bekerja terus menerus. Sebenarnya disk baik HDD atau SDD hanya akan bekerja ketika membaca data dan menulis data.
Selain itu penggunaan disk dibawah 10% atau bahkan sering 0%. Tetapi karena kecepatan hardisk tidak sekencang SDD maka prosesnya lebih lama. Silakan kamu buka Task Manager dan lihat aplikasi yang membebani disk.
Apabila aplikasi tersebut tidak kamu butuhkan dan tidak digunakan dan membebani disk silakan kamu tutup saja. Tetapi jika membebani dan masih digunakan seperti Google Chrome kamu cukup biarkan saja karena tidak ada yang bisa kamu lakukan.
Jadi itu dia cara mendinginkan hardisk atau HDD yang bisa kamu lakukan. Silakan kamu ikuti saja apa yang sudah saya sebutkan diatas. Karena saya yakin banyak yang belum tau apa yang harus dilakukan ketika HDD panas.
Panas pun tidak masalah dan tidak akan mempengaruhi kinerja dan performa dari laptop yang kamu miliki. Terasa lag atau lemot? itu memang ciri khas dari HDD. Jika ingin cepat kamu bisa gunakan SSD saja dijamin lebih cepat.
Ragu dengan mouse Votre yang harganya murah? kamu tidak usah ragu. Saya sudah pernah membahas artikel mengenai kelebihan dari mouse Votre. Apabila kamu ingin tau kelebihan dari mouse sejuta umat ini silakan kamu baca saja.
Walaupun murah tetapi bukan murahan malah sangat berkualitas. Sekian yang bisa saya bahas mengenai cara mendinginkan hardisk pada laptop. Khusus laptop saja karena memang terasa. Sedangkan di PC karena ada di casing PCU jadi tidak akan kamu rasakan.